Cara Membuat Marquee

Ternyata bukan cuma mahluk hidup aja ya yang bergerak,tulisan pun bisa ikut gerak.haha..
kali ini saya coba untuk berbagi pengetahuantentang bagaimana cara membuat teks bergerak pada blog.Yuk bersama-sama kita simak bagaimana cara buat teks bergerak di blog ( Membuat teks bisa piknik alias jalan2 ke pantai )
Pada dasarnya Sebuah marquee mempunyai format seperti berikut :
<marquee>TEXT atau LINK atau URL gambar anda</marquee>
TEXT atau LINK atau URL gambar anda
Pada kata/tulisan warna kuning diatas adalah kata/tulisan yang nantinya berpiknik ria alias teks yang bergerak

Contoh marquee jalan dari kanan ke kiri :






<marquee direction="left" onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" align="center">
<img src="http://i42.tinypic.com/242ijx0.gif" alt="Photobucket" border="0"/></marquee>


Sedangkan untuk perubahan tayangan gerak atau pengaturan dari mana arah gerak berasal tinggal merubah kata "left" , terserah mo dari arah mana; Left,Right,Top atau Bottom. asal jangan dari arah PC ke WC,wekekekekkek...
Selamat mencoba....

0 komentar:

Post a Comment